- 1- Kewajiban istinsyāq di dalam berwudu; yaitu memasukkan air ke dalam hidung dengan menggunakan hirupan napas, demikian juga istinṡār; yaitu mengeluarkan air dengan menggunakan pelepasan napas.
- 2- Anjuran melakukan istijmar dengan bilangan ganjil.
- 3- Pensyariatan membasuh kedua tangan tiga kali setelah tidur malam.